December 15, 2023 at 10:35 pm,
No comments
Banyak yang ku sesali, tapi mungkin yang paling ku sesali adalah kenangan yang tak bisa terulang kembali. Perasaan yang di rasakan pun tidak akan sama lagi. Jika bisa aku ingin memutar balik waktu, seperti jam pasir yang harus di balik untuk memulai kembali.